Tahukah Sahabat? "Email Gigi adalah Unsur Terkeras yang Ada dalam Tubuh Sahabat" --oOo-- "Bila Sahabat Kidal, Cenderung Mengunyah Makanan pada Sebelah Kiri Mulut Sahabat, Begitupun Sebaliknya"

Jumat, 15 Januari 2016

Konversi File PDF Menjadi File Microsoft Word

Makhluk apa sih PDF itu? Sekadar ulasan singkat, file yang berekstensi/berbentuk PDF adalah suatu bentuk file yang hanya bisa ditemukan, dilihat, dirasa, diraba,.. namun tidak bisa diedit. Jadi, hampir sama bentuknya dengan file yang berbentuk gambar (JPEG, PNG,...), Jika tetap ingin mengutak-atiknya, tentunya memerlukan aplikasi disen, tidak bisa hanya dengan aplikasi perkantoran (baca: Micosoft Office,...). Contoh soal, sering kita terima email berbentuk form isian, namun file email tersebut bentuknya PDF, sedangkan si pengirim email ingin secepatnya mendapat jawaban/balasan dari file kirimannya tersebut.

Berdasar pengalaman contoh di atas, ada salah satu aplikasi kecil namun cukup mumpuni. Klik, langsung jos!


Itulah penampakan halusnya. VeryPDF-PDF2Word namanya. Adapun cara kerjanya: pertama, buka file-open, pilih file PDF yang ingin Sahabat jadikan Doc/Docx (Microsoft Word). Tentukan juga kemana nanti hasil konversinya Sahabat letakkan (misal: di MyDocument). Setelah itu, tinggal pencet Convert Now. Saksikanlah Sang KudaHitam berlari dengan kencangnya!

Penasaran ingin menyaksikan Sang KudaHitam berlari kencang, Silahkan klik di GoogleDrive.
Pada penampakan gambar di atas, adalah versi 3.1 Trial Version, sedangkan RaShifa bagikan kali ini adalah yang versi Portable; tidak perlu diinstall lagi, tentunya non Trial.

Terima kasih sudah silaturahmi. Dan Sukses selalu Sahabat!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar